Pj Gubernur Sulsel Tanam Pohon Rempah dan Obat di Halaman Kantor Usai Jalan Pagi

- Admin

Jumat, 13 Oktober 2023 - 12:30 WITA

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Penjabat Gubernur Sulsel, Bahtiar Baharuddin, didampingi Kepala Dinas Lingkungan Hidup dan Kehutanan Sulsel, Muh Hasbi, melakukan penanaman pohon salam

Penjabat Gubernur Sulsel, Bahtiar Baharuddin, didampingi Kepala Dinas Lingkungan Hidup dan Kehutanan Sulsel, Muh Hasbi, melakukan penanaman pohon salam

Mufasyahnews.com, Makassar – Penjabat Gubernur Sulsel, Bahtiar Baharuddin, didampingi Kepala Dinas Lingkungan Hidup dan Kehutanan Sulsel, Muh Hasbi, melakukan penanaman pohon salam di Kawasan Kantor Gubernur Sulsel. Penanaman pohon ini dilakukan usai jalan pagi bersama sejumlah Kepala OPD dan jajaran, Jumat (13/10/2023).

“Pagi ini, 13 Oktober 2023, kita sama-sama menanam pohon di samping Kantor Gubernur,” kata Bahtiar.

Jenis pohon yang ditanam adalah pohon salam, berukuran sedang. Pohon penghasil daun rempah ini juga kerap digunakan dalam pengobatan tradisional.

“Ini namanya pohon salam. Ini cepat sekali tumbuh. Pohon ini sangat bermanfaat untuk kesehatan. Menanam pohon ada manfaat kesehatannya, sekaligus menghijaukan bumi kita,” ucapnya.

Bahtiar menuturkan, pohon yang ditanam ini bibitnya diambil dari kediamannya di Kabupaten Bone. Ia juga mempersilahkan bagi masyarakat yang ingin mengambil bibitnya.

“Bibitnya dari belakang rumah di Bone. Ada banyak di dekat rumah, silahkan saja yang mau ambil,” pungkasnya.

Berita Terkait

Wali Kota Makassar Hadiri Buka Puasa Bersama Kedubes Arab Saudi di Masjid Kubah 99
Pimpinan dan Dosen UMI Safari Ramadhan 5 Mesjid Desa Tamangapa Pangkep
Jaminan Sosial untuk Pekerja, Kesejahteraan Masa Depan: Komitmen Ashabul Kahfi dalam Perlindungan Melalui BPJS Ketenagakerjaan
Salat Subuh di Maccini Sombala, Wali Kota Makassar Tekankan Pentingnya Keharmonisan Masyarakat
KAMP Gelar Buka Puasa Bersama Andi Makmur Burhanuddin: Perkuat Silaturahmi dan Kepedulian Sosial
Wakil Wali Kota Makassar Pimpin Persiapan Delegasi untuk Rakernas XVIII APEKSI & Indonesia City Expo 2025
Wali Kota Makassar Perkuat Sinergi dengan Kejari Makassar
Dorong Pembangunan Inklusif, Musrenbang RKPD 2026 Makassar Tekankan Isu Strategis Sesuai Visi Kota

Berita Terkait

Minggu, 16 Maret 2025 - 19:26 WITA

Wali Kota Makassar Hadiri Buka Puasa Bersama Kedubes Arab Saudi di Masjid Kubah 99

Minggu, 16 Maret 2025 - 12:18 WITA

Pimpinan dan Dosen UMI Safari Ramadhan 5 Mesjid Desa Tamangapa Pangkep

Minggu, 16 Maret 2025 - 08:14 WITA

Jaminan Sosial untuk Pekerja, Kesejahteraan Masa Depan: Komitmen Ashabul Kahfi dalam Perlindungan Melalui BPJS Ketenagakerjaan

Sabtu, 15 Maret 2025 - 10:27 WITA

Salat Subuh di Maccini Sombala, Wali Kota Makassar Tekankan Pentingnya Keharmonisan Masyarakat

Kamis, 13 Maret 2025 - 20:23 WITA

Wakil Wali Kota Makassar Pimpin Persiapan Delegasi untuk Rakernas XVIII APEKSI & Indonesia City Expo 2025

Kamis, 13 Maret 2025 - 20:16 WITA

Wali Kota Makassar Perkuat Sinergi dengan Kejari Makassar

Kamis, 13 Maret 2025 - 20:13 WITA

Dorong Pembangunan Inklusif, Musrenbang RKPD 2026 Makassar Tekankan Isu Strategis Sesuai Visi Kota

Selasa, 11 Maret 2025 - 18:56 WITA

Ketua DPRD Makassar Supratman, Serap Aspirasi Warga dalam Reses Kedua Tahun Sidang 2024/2025

Berita Terbaru