Launching Rumah Gizi, ERAT Tekankan Pentingnya Sehat Jasmani dan Rohani

- Admin

Jumat, 23 Juni 2023 - 12:42 WITA

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Ketua Tim Penggerak PKK Kota Parepare Hj Erna Rasyid Taufan melaunching Rumah Gizi

Ketua Tim Penggerak PKK Kota Parepare Hj Erna Rasyid Taufan melaunching Rumah Gizi "Masagenae"

Mufasyahnews.com, Parepare – Ketua Tim Penggerak PKK Kota Parepare Hj Erna Rasyid Taufan melaunching Rumah Gizi “Masagenae”.

Launching Rumah Gizi “Masagenae” yang disediakan beberapa fasilitas ini, ditandai dengan pengguntingan pita, dan pemberian makanan tambahan bagi anak stunting serta pelepasan balon stunting, yang berlokasi di Jalan Kalimantan Kota Parepare, Jumat (23/06/2023).

Ketua Tim Penggerak PKK Kota Parepare menyampaikan terimakasih kepada kader kelurahan dan kader PKK yang telah bekerjasama serta kolaborasi melaksanakan program-program.

 

Hadirnya Rumah Gizi kata Istri Walikota Parepare dua periode ini, menekankan pentingnya memperhatikan gizi sedini mungkin. Namun kata dia, tidak cukup hanya sebagai pencegahan stunting saja, akan tetapi yang paling penting bagaimana menyehatkan jiwa raga, agar selalu mampu melaksanakan Ibadah.

“Memang penting memperhatikan gizi. karena gunanya kita harus bergizi supaya kita mampu menegakkan punggung kita untuk selalu beribadah kepada Allah SWT. Kalau hanya masalah pendek dan sebagainya, Insya Allah semua orang punya kelebihan,” tandas Erna.

Selain menekankan pentingnya gizi, Ia juga menegaskan bahwa stunting itu ada dua yakni stunting jasmani dan stunting rohani.

“Keduanya ini harus diperbaiki, karena bagaimana mungkin rohani kita sehat jika jasmani kita terganggu. Jadi sehat jasmani dan sehat rohani,” tegasnya.

Sementara Lurah Ujung Sabbang, menyampaikan terimakasih kepada semua pihak yang terlibat atas launching rumah gizi “Masagenae”.

Rumah gizi tersebut disediakan beberapa fasilitas agar menambah antusias masyarakat, sebisa mungkin membantu penurunan stunting khususnya di Kota Parepare.

“Kita harus berkolaborasi antara pemerintah dan masyarakat. Semoga dengan hadirnya rumah gizi ini, antusias para orang tua, ibu hamil membawa anak kita untuk posyandu,” harapnya.

Penulis : Yanti

Berita Terkait

RSUD Haji Makassar Tunjukkan Komitmen Tinggi dalam Penyediaan Pelayanan Kesehatan Terbaik untuk Masyarakat
Senam Sehat dan Pembagian KIA, Pj Gubernur Sulsel Ajak Anak-Anak Cintai Olahraga dan Kemandirian
Camat Bontoala Terima Kunjungan Tim Monitoring Evaluasi Forum Kota Sehat
BKGN 2024 Bersama RSGMP & FKG Universitas Hasanuddin Turut Berpartisipasi dalam Aksi Kolektif Hari Disabilitas Internasional 2024
Bulan Kesehatan Gigi Nasional 2024: “Berani Unjuk Gigi, Dukung Senyum Indonesia Lebih Kuat”
Teknologi Pepsodent AI Denta-Scan Lengkapi Layanan Konsultasi Gigi Online “Tanya Dokter Gigi by Pepsodent”
Nutrive Benecol Dukung Kulinerun APJI 2024: Promosikan Gaya Hidup Sehat Melalui Sportainment di Pantai Akkarena
Press Conference Kulinerun APJI by Nutrive Benecol 2024: Siap Menghadirkan Festival Run – Eat – Repeat di Pantai Akkarena

Berita Terkait

Selasa, 21 Januari 2025 - 18:41 WITA

RSUD Haji Makassar Tunjukkan Komitmen Tinggi dalam Penyediaan Pelayanan Kesehatan Terbaik untuk Masyarakat

Minggu, 29 Desember 2024 - 19:18 WITA

Senam Sehat dan Pembagian KIA, Pj Gubernur Sulsel Ajak Anak-Anak Cintai Olahraga dan Kemandirian

Kamis, 5 Desember 2024 - 15:37 WITA

Camat Bontoala Terima Kunjungan Tim Monitoring Evaluasi Forum Kota Sehat

Selasa, 3 Desember 2024 - 17:37 WITA

BKGN 2024 Bersama RSGMP & FKG Universitas Hasanuddin Turut Berpartisipasi dalam Aksi Kolektif Hari Disabilitas Internasional 2024

Senin, 2 Desember 2024 - 16:44 WITA

Bulan Kesehatan Gigi Nasional 2024: “Berani Unjuk Gigi, Dukung Senyum Indonesia Lebih Kuat”

Senin, 2 Desember 2024 - 13:09 WITA

Teknologi Pepsodent AI Denta-Scan Lengkapi Layanan Konsultasi Gigi Online “Tanya Dokter Gigi by Pepsodent”

Minggu, 10 November 2024 - 13:13 WITA

Nutrive Benecol Dukung Kulinerun APJI 2024: Promosikan Gaya Hidup Sehat Melalui Sportainment di Pantai Akkarena

Sabtu, 9 November 2024 - 17:55 WITA

Press Conference Kulinerun APJI by Nutrive Benecol 2024: Siap Menghadirkan Festival Run – Eat – Repeat di Pantai Akkarena

Berita Terbaru

Opini

Membumikan Komunikasi Profetik Di Ruang Maya

Jumat, 21 Mar 2025 - 15:02 WITA