Bangga Lahir dari Smansa, Danny Pomanto Lepas Peserta Sulsel Smansa 10K 2023

- Admin

Minggu, 17 Desember 2023 - 13:02 WITA

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Wali Kota Makassar Moh Ramdhan Pomanto merasa bangga pernah bersekolah di SMAN 1 Makassar

Wali Kota Makassar Moh Ramdhan Pomanto merasa bangga pernah bersekolah di SMAN 1 Makassar

Mufasyahnews.com, Makassar – Wali Kota Makassar Moh Ramdhan Pomanto merasa bangga pernah bersekolah di SMAN 1 Makassar (Smansa).

Kebanggan itu disampaikan Danny Pomanto saat melepas peserta Sulsel Smansa 10K di Monumen Mandala, Jalan Jenderal Sudirman, Minggu (17/12/2023).

Danny Pomanto mengatakan run adalah event yang cukup bergengsi. Bahkan ini bukan kali pertama SMAN 1 Makassar menggelar event lari.

“Terakhir itu di CPI dan ini tidak lain adalah karena keluarbiasaan anak-anak Smansa, terkhusus penyelenggara. Bangga saya lahir dari Smansa,” kata Danny Pomanto bangga.

Kegiatan ini adalah komitmen Pengurus Pusat IKA Smansa Makassar yang sejalan dengan misi pemerintah provinsi yang mendorong pengembangan olahraga di Sulsel.

“Selamat berlomba, prestasi mutlak persahabatan itu abadi,” tutupnya.

Berita Terkait

Tekpala FT-UMI Makassar, Sukses Gelar MPP Ke-11
Ketua DP Korpri Nasional juga PJ Gubernur Sulsel, Prof Zudan secara resmi melepas peserta Korpri Run 2024
Camat Bontoala Buka Kegiatan Fun Run Bertema “Spirit Bontoala Jasmani Sehat Rohani Kuat”
Budaya Bersih-Bersih Usai Nonton di GBK, Suporter Indonesia Tak Mau Kalah dari Jepang
Harap Atlet Jaga Marwah Sulsel PJ Gubernur Prof Zudan Lepas Kontingen Menuju Pra-Popnas
Nutrive Benecol Dukung Kulinerun APJI 2024: Promosikan Gaya Hidup Sehat Melalui Sportainment di Pantai Akkarena
Press Conference Kulinerun APJI by Nutrive Benecol 2024: Siap Menghadirkan Festival Run – Eat – Repeat di Pantai Akkarena
Pjs Wali Kota Makassar Arwin Azis Melepas dan Menyemarakkan GAS Run di Pekan Keselamatan Jalan 2024

Berita Terkait

Selasa, 14 Januari 2025 - 13:00 WITA

Tekpala FT-UMI Makassar, Sukses Gelar MPP Ke-11

Sabtu, 28 Desember 2024 - 17:11 WITA

Ketua DP Korpri Nasional juga PJ Gubernur Sulsel, Prof Zudan secara resmi melepas peserta Korpri Run 2024

Minggu, 24 November 2024 - 16:59 WITA

Camat Bontoala Buka Kegiatan Fun Run Bertema “Spirit Bontoala Jasmani Sehat Rohani Kuat”

Rabu, 20 November 2024 - 16:41 WITA

Budaya Bersih-Bersih Usai Nonton di GBK, Suporter Indonesia Tak Mau Kalah dari Jepang

Sabtu, 16 November 2024 - 19:54 WITA

Harap Atlet Jaga Marwah Sulsel PJ Gubernur Prof Zudan Lepas Kontingen Menuju Pra-Popnas

Minggu, 10 November 2024 - 13:13 WITA

Nutrive Benecol Dukung Kulinerun APJI 2024: Promosikan Gaya Hidup Sehat Melalui Sportainment di Pantai Akkarena

Sabtu, 9 November 2024 - 17:55 WITA

Press Conference Kulinerun APJI by Nutrive Benecol 2024: Siap Menghadirkan Festival Run – Eat – Repeat di Pantai Akkarena

Minggu, 13 Oktober 2024 - 14:23 WITA

Pjs Wali Kota Makassar Arwin Azis Melepas dan Menyemarakkan GAS Run di Pekan Keselamatan Jalan 2024

Berita Terbaru