Bapenda Makassar Gencarkan Pendapatan melalui Sosialisasi Pajak Daerah

- Admin

Sabtu, 17 Juni 2023 - 11:13 WITA

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Badan Pendapatan Daerah Kota Makassar melaksanakan kegiatan Penyuluhan dan Penyebarluasan Kebijakan Pajak daerah Tahun 2023

Badan Pendapatan Daerah Kota Makassar melaksanakan kegiatan Penyuluhan dan Penyebarluasan Kebijakan Pajak daerah Tahun 2023

Mufasyahnews.com, Makassar – Badan Pendapatan Daerah Kota Makassar melaksanakan kegiatan Penyuluhan dan Penyebarluasan Kebijakan Pajak daerah Tahun 2023 dengan tema “Sosialisasi Kepatuhan Wajib Pajak Daerah: Pajak Hotel & Pajak Hiburan” yang berlangsung selama dua hari, sejak tanggal 12 s.d 13 Juni 2023 di Horizon Hotel Makassar.

Sekretaris Bapenda, Muh. Fuad Arfandi menjadi salah satu keynote speaker dalam acara tersebut, membahas Pajak Daerah yang merupakan salah satu sumber pendapatan daerah sehingga segala potensi yang ada harus lebih ditingkatkan.

Turut dihadiri oleh Muh. Mario Said, Asisten III, A. Eldi Indra Malka, Kepala Bidang Pajak Daerah II, Kwandy Salim, Ketua Perhimpunan Hotel Restoran Indonesia (PHRI) Makassar, Musoli, Penyuluh Pajak KPP Pratama Makassar Barat, Kabid Pengembangan Destinasi, Safaruddin, Ketua Asosiasi Usaha Hiburan Malam (AUHM) , Zulkarnain Ali Naru yang masing-masing menjadi narasumber dalam kegiatan ini.

Kota Makassar memiliki potensi yang cukup strategis dilihat dari berbagai aspek. Sehingga diharapkan dalam sosialisasi ini, rangka penyebarluasan informasi dan edukasi mengenai pajak daerah yang salah satunya dilakukan melalui koordinasi dan sosialisasi dengan instansi ataupun dinas lain di lingkup Pemerintah Kota Makassar dapat lebih mengoptimalkan Pendapatan Asli Daerah (PAD) setelah kesadaran dan kepatuhan wajib pajak melalui pendekatan yang persuasif ke masyarakat untuk memenuhi kewajibannya dapat terlaksana.

Terdapat pula sesi tanya jawab antara para narasumber dan juga wajib pajak yang hadir dalam kegiatan tersebut.

Berita Terkait

Prof Fadjry Djufry Harap Fakultas Pertanian Unhas Sukseskan Program Swasembada Pangan
Musrenbang Kecamatan Panakukang Tekankan Dorong Partisipasi Masyarakat dalam Pembangunan Kota Makassar
Fraksi Gerindra DPRD Makassar Terjun Langsung Pantau Program Makan Bergizi Gratis, Pastikan Tepat Sasaran!
RSUD Haji Makassar Tunjukkan Komitmen Tinggi dalam Penyediaan Pelayanan Kesehatan Terbaik untuk Masyarakat
Ketua DPRD Kota Makassar Supratman Hadiri Musyawarah Perencanaan Pembangunan Kecamatan Manggala Tahun 2025
1.323 Siswa Tak Terdata, DPRD Makassar Pastikan Ada Solusi Terbaik
HMI Cabang Makassar Beri Kartu Merah ke Polda Sulsel, Di Anggap Gagal Membentuk Citra Polda Sulsel Yang Presisi dan Humanis
PRI Geruduk Kejati Sulsel Mendesak pembangunan Ruang RS batara Siang pangkep diusut

Berita Terkait

Rabu, 22 Januari 2025 - 19:31 WITA

Prof Fadjry Djufry Harap Fakultas Pertanian Unhas Sukseskan Program Swasembada Pangan

Rabu, 22 Januari 2025 - 19:22 WITA

Musrenbang Kecamatan Panakukang Tekankan Dorong Partisipasi Masyarakat dalam Pembangunan Kota Makassar

Selasa, 21 Januari 2025 - 18:53 WITA

Fraksi Gerindra DPRD Makassar Terjun Langsung Pantau Program Makan Bergizi Gratis, Pastikan Tepat Sasaran!

Selasa, 21 Januari 2025 - 18:41 WITA

RSUD Haji Makassar Tunjukkan Komitmen Tinggi dalam Penyediaan Pelayanan Kesehatan Terbaik untuk Masyarakat

Selasa, 21 Januari 2025 - 18:02 WITA

Ketua DPRD Kota Makassar Supratman Hadiri Musyawarah Perencanaan Pembangunan Kecamatan Manggala Tahun 2025

Senin, 20 Januari 2025 - 22:56 WITA

HMI Cabang Makassar Beri Kartu Merah ke Polda Sulsel, Di Anggap Gagal Membentuk Citra Polda Sulsel Yang Presisi dan Humanis

Senin, 20 Januari 2025 - 18:55 WITA

PRI Geruduk Kejati Sulsel Mendesak pembangunan Ruang RS batara Siang pangkep diusut

Senin, 20 Januari 2025 - 18:37 WITA

Didampingi Jufri Rahman Buka Forum OPD Dinsos 24 Kabupaten Kota, Sekjen Kemensos: Sulsel Terbaik dalam Mitigasi Bencana

Berita Terbaru