Pemkot Makassar Rencanakan Mutasi Pejabat, Ada 351 Jabatan Kosong

- Admin

Selasa, 18 Juli 2023 - 15:27 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Mufasyahnews.com, Makassar – Beberapa kali mengalami penundaan, Pemerintah Kota Makassar kembali merencanakan melakukan mutasi pejabat. Saat ini ada 351 jabatan kosong dilingkup pejabat eselon III.

tertundanya Mutasi jabatan ini, karena beberapa bulan terakhir pemerintah kota Makassar menggelar berbagai kegiatan besar, mulai dari nasional hingga internasional.

Seperti, Peringatan Hari Otonomi Daerah (OTDA), Multilateral Naval Exercise Komodo (MNEK) hingga Rakernas APEKSI.

“Segera, betul, tertunda-tunda karena acara ini semua,” kata Wali Kota Makassar, Moh Ramdhan Pomanto

Wali Kota yang akrab dipanggil Danny Pomanto mengatakan pengisian jabatan harus segera dilakukan karena Pemerintah Provinsi Sulsel sudah mendesak untuk jabatan yang lowong diisi.

Danny mengatakan dirinya telah mengantongi nama-nama yang akan mengisi pada jabatan yang lowong tersebut. Sehingga, tinggal melakukan pelantikan.

“Sudah tinggal lantik saja, tinggal verifikasi orang, itukan banyak (jabatan) di kelurahan yang kosong,” tutur Danny.

Danny mengaku dalam melakukan pelantikan jabatan, dirinya berhati-hati karena takut salah pilih pejabat.

Menurut Danny, dirinya akan mengecek latar belakang pejabat sebelum melakukan pelantikan. “Mulai dari kinerjanya, rekam jejak bagus, dan integritas,” terang Danny.

Berita Terkait

Pjs Wali Kota Makassar Arwin Azis Sampaikan Faktor-Faktor Penting Ini untuk Mewujudkan Suksesnya Pilkada 2024
Sekda Jufri Rahman Lantik Pejabat Fungsional DPMPTSP Sulsel
Mantap Tawwa! Pjs Wali Kota Arwin Azis Jadi Runner di Event Notary Run dan Kemenkes Fun Walk
Peran Tokoh Pemuda Kabupaten Pinrang Dalam Menjaga Netralitas Dan Kondusifitas Pilkada Serentak 2024
Buka Workshop Dakwah Digital, Plt Kadis Kominfo Makassar Tekankan Pentingnya Pemanfaatan Teknologi Bijak
Relawan Pasangan Calon Kepala Daerah Usman Marham Mengajak Masyarakat Kabupaten Pinrang Agar Menjaga Pilkada Serentak Tetap Aman Dan Damai
Ketua MUI Kabupaten Pinrang : “Pilkada Serentak 2024 Sebagai Ajang Silaturahmi Dan Mempererat Kekompakan Masyarakat Beragama Disetiap Daerah”
Ketua KNPI Kabupaten Pinrang Hairuddin Tora Menghimbau Pentingnya Persatuan Pemuda Dalam Menjaga Pilkada 2024 Damai dan Tentram

Berita Terkait

Selasa, 1 Oktober 2024 - 20:35 WIB

Pjs Wali Kota Makassar Arwin Azis Sampaikan Faktor-Faktor Penting Ini untuk Mewujudkan Suksesnya Pilkada 2024

Selasa, 1 Oktober 2024 - 19:25 WIB

Sekda Jufri Rahman Lantik Pejabat Fungsional DPMPTSP Sulsel

Sabtu, 28 September 2024 - 19:45 WIB

Peran Tokoh Pemuda Kabupaten Pinrang Dalam Menjaga Netralitas Dan Kondusifitas Pilkada Serentak 2024

Sabtu, 28 September 2024 - 13:39 WIB

Buka Workshop Dakwah Digital, Plt Kadis Kominfo Makassar Tekankan Pentingnya Pemanfaatan Teknologi Bijak

Jumat, 27 September 2024 - 19:17 WIB

Relawan Pasangan Calon Kepala Daerah Usman Marham Mengajak Masyarakat Kabupaten Pinrang Agar Menjaga Pilkada Serentak Tetap Aman Dan Damai

Jumat, 27 September 2024 - 18:02 WIB

Ketua MUI Kabupaten Pinrang : “Pilkada Serentak 2024 Sebagai Ajang Silaturahmi Dan Mempererat Kekompakan Masyarakat Beragama Disetiap Daerah”

Jumat, 27 September 2024 - 17:34 WIB

Ketua KNPI Kabupaten Pinrang Hairuddin Tora Menghimbau Pentingnya Persatuan Pemuda Dalam Menjaga Pilkada 2024 Damai dan Tentram

Jumat, 27 September 2024 - 13:36 WIB

Pjs Wali Kota Makassar Pesankan Teladani 4 Sifat Rasulullah di Maulid Nabi Muhammad SAW

Berita Terbaru

Uncategorized

Ada Apa Relawan Gesit dan Pelatihan Jurnalistik?

Senin, 30 Sep 2024 - 07:17 WIB